Senin, 27 April 2015

Korban Jiwa Gempa Nepal terus bertambah

Korban Jiwa Gempa Nepal terus bertambah



 Tim penyelamat dan warga lokal terus berupaya menyelematkan korban gempa yang tertimpa bangunan. (BBC Indonesia)

Pemerintah Nepal Minta Bantuan


Sedikitnya 876 orang tewas akibat gempa besar di Nepal dan pihak berwenang mengatakan masih banyak korban yang terperangkap di bawah puing-puing.
Gempa berkekuatan 7,9 skala Richter menghantam kawasan antara ibukota Kathmandu dan kota Pokhara, seperti dinyatakan Kantor Geologi Amerika Serikat.
Getaran gempa juga terasa di wilayah sekitar dan korban jiwa dilaporkan jatuh di India, Bangladesh, Tibet, serta kawasan pegunungan Mount Everest.
Pemerintah Nepal menetapkan keadaan darurat di kawasan yang terkena gempa.
Menteri Informasi Nepal, Minendra Rijal, mengatakan kerusakan parah di pusat gempa dan belum banyak diperoleh informasi dari tempat itu.
"Kami membutuhkan dukungan dari berbagai badan internasional yang lebih mengetahui dan memiliki peralatan untuk keadaan darurat yang kami hadapi sekarang," jelasnya.
Juru bicara Kepolisian Nepal menjelaskan kepada BBC bahwa sedikitnya 876 orang tewas akibat gempa tersebut dengan 500 lebih di antara korban tewas di Khatmandu.
Jumlah korban yang cedera mencapai 1.700 lebih dan petugas penyelamat bersama warga terus mencari korban yang terperangkap di bawah puing-puing reruntuhan.
Sejumlah bangunan bersejarah juga rusak, termasuk menara Dharahara yang menjadi salah satu lambang Khatmandu.
Gempa di Nepal ini memicu longsor di Mount Everest dan menewaskan sedikitnya delapan orang, sementara lima lain tewas di Tibet.
Pihak berwenang India mengatakan tecatat 35 orang tewas dengan satu korban jiwa dilaporkan di Bangladesh.
Writer : Handi Novian
Source : BBC Indonesia, Nat Geo Indonesia

Program Keahlian

Program Keahlian Akuntansi


Program Keahlian Administrasi Perkantoran


Program Keahlian Tata Niaga


Program Keahlian Rekayasa Perangkat Lunak


Program Keahlian Teknik Komputer dan Jaringan

Kamis, 23 April 2015

About

SMKN2 Kota Sukabumi


Jl. Pelabuhan II, Cipoho, Kec. Citamiang, Kel. Cikondang, Sukabumi, Jawa Barat 43142

Telp./Fax.: 0266 (221589)





Admin : Handi Novian
Contact : 0821 1015 6111





Visi & Misi SMKN 2 Kota Sukabumi

Visi
  1. Terwujudnya tamatan yang beriman dan bertaqwa, berstandar Nasional/Internasional berbudaya lingkungan dan terunggul di Jawa barat melalui pelayanan yang profesional dan berkualitas.
 Misi
  1. Mengembangkan suasana belajar yang kondusif, berwawasan keimanan, menjunjung nilai luhur budaya masyarakat Jawa barat serta Berwawasan kebangsaan.
  2. Mengembangakan kualitas sumber daya manusia yang kompetitif dan suasana sekolah yang kondusif yang berpijak pada aspirasi warga sekolah dalam upaya mewujudkan manusia yang cerdas, terampil, trengginas, sehat, jasmani dan rohani, kreatif, inovatif, disiplin, serta memiliki tanggung jawab terhadap pelestarian lingkungan.
  3. Optimalisasi, Efisiensi dan Efektifitas sarana dan prasarana yanga ada serta beupaya untuk melengkapi, dalam rangka mengikuti perkembangan sekolah Lemdiklat Nasional/Internasional serta memberikan layanan prima kepada masyarakat.
  4. Meningkatkan dan memperluas kerjasama dengan Stakeholder, Institusi terkait dan Dunia Usaha/Dunia Industri yang relevan yang berstandar Nasional/Internasional




Writer : Handi Novian
Source : SMKN2 Kota Sukabumi

Program Keahlian Teknik Komputer dan Jaringan

TEKNIK KOMPUTER DAN JARINGAN

Akreditasi A


Visi Program Keahlian
Terwujudnya tamatan yang unggul atau kompeten dalam bidang IMTAQ dan IPTEK


Misi Program Keahlian

1. Membentuk peserta didik yang beriman dan bertaqwa.
2. Membentuk peserta didik yang disiplin, berpribadi jujur, dan memiliki tanggung jawab terhadap kelestraian lingkungan.
3. Membentuk peserta didik yang kompeten dalam perbaikan PC.
4. Membentuk peserta didik yang kompeten dalam Pembangunan Jaringan dan SIS Admin Jaringan.
5. Membentuk peserta didik yang berjiwa wirausaha dalam bidang Teknologi Informasi. 




Writer : Handi Novian
Source : SMKN2 Kota Sukabumi

Program Keahlian Rekayasa Perangkat Lunak

REKAYASA PERANGKAT LUNAK

Akreditasi A


Visi Program Keahlian
Terwujudnya tamatan yang unggul atau kompeten dalam bidang IMTAQ dan IPTEK


Misi Program Keahlian 1. Membentuk peserta didik yang beriman dan bertaqwa.
2. Membentuk peserta didik yang disiplin, berpribadi jujur, dan memiliki tanggung jawab terhadap kelestraian lingkungan.
3. Membentuk peserta didik yang kompeten dalam pembuatan aplikasi Dekstop.
4. Membentuk peserta didik yang kompeten dalam pembuatan aplikasi berbasis WEB.
5. Membentuk peserta didik yang berjiwa wirausaha dalam bidang Teknologi Informasi. 







Writer : Handi Novian
Source : SMKN2 Kota Sukabumi 

Program Keahlian Tata Niaga

Tata Niaga

Akreditasi A


Visi Program Keahlian
Menghasilkan tamatan yang berhklak mulia sebagaimana yang diharapkan Dunia Usaha dan industri


Misi Program Keahlian

1. Bertaqwa kepada Tuhan Yang Maha Esa.
2. Membentuk peserta didik berbudi luhur, bermoral pancasila, dan memiliki tanggung jawab terhadap kelestarian lingkungan.
3. Membekali peserta didik agar memiliki kompetensi kerja sesuai Standar Kompetensi Kerja Nasional Indonesia (SKKNI).
4. Menyiapakan pesrta didik agar siap kerja.
5. Menumbuhkan peserta didik mempunyai wirausaha.
6. Memberikan kesempatan kepada peserta didik untuk memahami dan menguasai konsep, prinsip, dan keilmuan yang melandasi suatu bidang keahlian.
7. Menggalang kerja sama dengan Dunia Usaha dan Industri.
8. Menyelenggarakan Diklat yang dikelola bersama-sama antar SMK dan Industri.

Paparan Program Keahlian
TUJUAN
Menyiapkan peserta didik agar mampu memilih karir flet dan gigih dalam berkompetensi, beradaptasi di lingkungan kerja dan mengembangkan sikap profesional
Membekali peserta didik dengan kompetensi-kompetensi yang sesuai dengan program keahlian




 Writer : Handi Novian
Source : SMKN2 Kota SUkabumi


Program Keahlian Administrasi Perkantoran

Administrasi Perkantoran

Akreditasi A


Visi Program Keahlian
Menghasilkan lulusan yang beriman dan bertaqwa kepada Tuhan Yang Maha Esa berkompetensi dalam berkerja.


Misi Program Keahlian

1. Berakhlak mulia dan berbudi luhur.
2. Membentuk peserta didik menjadi manusia yang profesional, berkulitas, dan memiliki tanggung jawab terhadap kelestarian lingkungan.
3. Sehat jasmani dan rohani, produktif, kreatif.
4. Memeberikan layanan prima.

Paparan Program Keahlian
TUJUAN
Membekali peserta didik dengan pengetahuan keterampilan dan sikap yang di butuhkan dan di tuntut dunia kerja, melalui kompetensikunci sebagai berikut:

Berkomunikasi lisan dan tulisan
Mengetik secara manual, llistrk dan komputer
Bahasa asing (inggris) dengan pasih
Kesekertarisan meliputi penyusunan agenda kerja pimpinan perjalan dinas pertemuan (rapat), kas kecil dan penerimaan tamu.




Writer : Handi Novian
Source : SMKN 2 Kota Sukabumi

Program Keahlian Akuntansi

 
AKUNTANSI

Akreditasi A


Visi Program Keahlian
Mewujudkan tamatan Program Keahlian Akuntansi yang beriman dan bertaqwa, berstandar Nasional/Internasional, dan terunggul di Jawa Barat melaui pelayanan yang profesional dan berkualitas.


Misi Program Keahlian
1. Bertaqwa terhadap Tuhan Yang Maha Esa.
2. Menjunjung tinggi nilai budaya Jawa Barat.
3. Mewujudkan manusia yang terampil, trengginas, sehat jasmani dan rohani, kreatif, inovatif, disiplin, serta memiliki tanggung jawab terhadap kelestarian lingkungan.
4. Meningkatkan kerjasama dengan Dunia Usaha yang berstandar Nasional/Internasional.
5. Memberikan layanan prima.

Paparan Program Keahlian
Tujuan progam keahlian akutansi membekali peserta didik dengan sikap, pengetahuan dan keterampilan agar kopeten dalam bidang akutansi yang memiliki tujuh kompetensi kunci di bidang akutansi, yaitu:
1.       Mengumpulkan, menganalisa dan mengorganisasikan informasi
2.       Mengkomunikasikan ide dan informasi
3.       Merencanakan dan mengatur kegiatan
4.       Bekerja sama dengan orang lain dan kelompok
5.       Menggunakan ide dan teknik, matematik
6.       Memecahkan persoalan atau masalah
7.       Menggunakan teknologi



Writer : Handi Novian
Source : SMKN2 Kota Sukabumi

Rabu, 22 April 2015

Pendaftaran Peserta Didik Baru SMK NEGERI 2 Kota Sukabumi

JADWAL PELAKSANAAN PENERIMAAN PESERTA DIDIK BARU (PPDB)
SMK NEGERI 2 KOTA SUKABUMI 2014-2015









VERIFIKASI/ PENDAFTARAN PPDB ONLINE
SMK NEGERI 2 KOTA SUKABUMI TAHUN 2014

A. Untuk Peserta SMP/MTs Yang Berlokasi Di Kota Sukabumi

1. Peserta mendaftarkan diri dan mengisi formulir pendaftaran di SMK NEGERI 2 KOTA SUKABUMI.
2. Khusus bagi lulusan SMP/MTs Paket B tahun 2014-2015 atau sebelumnya, pada waktu verifikasi harus diperlihatkan :
a. Ijazah/ STTB asli
b. SKHUN asli
c. Raport asli
d. Akta Lahir asli
e. Kartu Keluarga
f. Surat Keterangan bisa baca tulis Al-Qur'an dari sekolah asal
g. Surat Keterangan Kelakuan Baik dari Polsek/Polres setempat

B. Persyaratan

1. SKHUN asli
2. Berusia setinggi-tingginya 18 tahun pada awal tahun pelajaran baru. (Kelahiran 10 Juli 1998)
3. Tidak memiliki tato, tindik, atau tenok
4. Tinggi badan harus sesuai dengan persyaratan Dunia Usaha/Dunia Industri yang telah ditentukan sebagai berikut:
a. Tinggi Badan Siswa Putra Minimal 155 cm
b. Tinggi Badan Siswa Putri Minimal 150 cm
5. Tidak Buta Warna (Jurusan RPL TKJ)

INFORMASI LAINNYA :

1. Pendaftaran, Untuk Non Akademik 15 juni - 20 juni dan untuk Akademik 29 Juni - 4 Juli
2.Jalur NonAkademik (Jalur Prestasi, Bina Lingkungan, SKTM, dll)
     -Pengambilan Formulir tgl : 09-15 Juni 2015 di SMKN2 Kota Sukabumi





 




Writer : Handi Novian
Source : SMKN2 Kota Sukabumi